HEGEMONI: JURNAL ILMU SOSIAL https://jurnal.uts.ac.id/index.php/hjis <div style="width: 100%; background-color: #f; padding: 10px; border: 1px solid #ddd; border-radius: 5px;"><strong><a style="display: block; text-align: center; background-color: #3a4676; color: white; text-decoration: none; padding: 10px; margin-bottom: 10px; border-radius: 5px; font-size: 16px;" href="#">Informasi</a></strong></div> <div style="width: 100%; background-color: #f; padding: 10px; border: 1px solid #ddd; border-radius: 5px;"> <p style="text-align: justify;" data-start="291" data-end="700"><strong data-start="291" data-end="325"><em data-start="293" data-end="323">Hegemoni: Jurnal Ilmu Sosial</em></strong> adalah jurnal ilmiah yang melalui proses <em data-start="367" data-end="380">peer-review</em>, diterbitkan oleh <strong data-start="399" data-end="496">Program Studi Sosiologi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Teknologi Sumbawa</strong>. Jurnal ini menjadi sarana publikasi karya ilmiah dalam bidang ilmu-ilmu sosial, termasuk namun tidak terbatas pada kajian sosiologi, antropologi, politik, budaya, dan isu-isu sosial kontemporer lainnya.</p> <p style="text-align: justify;" data-start="702" data-end="909">Jurnal ini terbuka bagi <strong data-start="726" data-end="775">penulis, peneliti, dosen, guru, dan mahasiswa</strong> dari seluruh dunia yang memiliki minat dalam pengembangan ilmu sosial berbasis penelitian, pemikiran kritis, maupun studi aplikatif.</p> <p style="text-align: justify;" data-start="911" data-end="1183"><strong data-start="911" data-end="943">Hegemoni: Jurnal Ilmu Sosial</strong> diterbitkan dua kali dalam setahun, yaitu pada bulan <strong data-start="997" data-end="1018">Juni dan Desember</strong>, dan seluruh artikel yang diterbitkan harus memenuhi standar kualitas akademik yang tinggi melalui proses seleksi dan penelaahan sejawat (<em data-start="1157" data-end="1170">peer review</em>) yang ketat.</p> </div> Program Studi Sosiologi en-US HEGEMONI: JURNAL ILMU SOSIAL Penerapan Kontak Sosial Edukatif dalam Mencipatkan Lingkungan Belajar yang Inkusif https://jurnal.uts.ac.id/index.php/hjis/article/view/5754 <p style="text-align: justify;"><em>This research discusses the application of educative social contact in creating an inclusive learning environment. This research focuses on the importance of positive interactions between educators and learners in enhancing students' motivation and character development. In Indonesian education, close relationships between teachers and students are essential to create a supportive learning atmosphere. This research aims to identify forms of educative social contact, explore the challenges faced in its implementation, and offer strategies to create a more inclusive learning environment. This research uses a qualitative method with literature; the sources collected include books, journals, and other supporting sources that support the research process. The results show that implementing educative social contact can improve students' communication, cooperation and empathy skills. However, challenges such as different social backgrounds and limited access to technology need to be overcome. Through interactive strategies and inclusive approaches, educational institutions can create more adaptive learning experiences, supporting students' holistic development in facing future challenges.</em></p> Arfaton Gunartati Nurlatifa Copyright (c) 2025 HEGEMONI: JURNAL ILMU SOSIAL 2025-06-20 2025-06-20 1 1 37 44 Peran Pemerintah Desa dalam Pengembangan Potensi Wisata Lokal di Pantai Labu Terata Desa Labuhan Kuris Kecamatan Lape https://jurnal.uts.ac.id/index.php/hjis/article/view/6344 <p>Di Indonesia, dengan kekayaan wisata yang beragam, potensi pengembangan pariwisata sangat besar dan perekonomian banyak negara sangat bergantung pada sektor pariwisata yang merupakan salah satu sektor terbesar di dunia. Pengembangan potensi wisata ini tentunya tidak lepas dari berbagai peran, dan salah satu yang berperan penting adalah pemerintah desa. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Peran pemerintah desa Labuhan Kuris dalam pengembangan potensi pantai Labu Terata dalam konteks pengembangan wisata lokal. Jenis penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara mendalam dengan aparatur desa, masyarakat setempat, dan pengunjung wisata dan menggunakan teori Peran. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pemerintah Desa Labuhan Kuris berperan cukup aktif sebagai peran Nyata, peran yang diharapkan, dan peran yang diinginkan dalam pengembangan potensi wisata di pantai Labu Terata.&nbsp;</p> <p>Kata Kunci : Peran, Pengembangan Potensi, Wisata Lokal, Pemerintah Desa</p> Nurhayati Anjani Anwar Copyright (c) 2025 HEGEMONI: JURNAL ILMU SOSIAL 2025-08-05 2025-08-05 1 1 21 28 Pendidikan Kritis Sebagai Upaya Kepemimpinan Perempuan (Studi Kasus Di Desa Tarusa) https://jurnal.uts.ac.id/index.php/hjis/article/view/6346 <p>Pendidikan kritis berperan penting dalam kehidupan perempuan, baik dalam hal kepemimpinan. Pendidikan kritis membantu perempuan mengembangkan kesadaran kritis terkait kondisi sosial dan politik yang mereka hadapi. Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan latar belakang, proses, dan tantangan yang dihadapi oleh Solidaritas Perempuan Sumbawa dalam mengadakan program pendidikan kritis di kelompok Pelita Bumi Tarusa. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara semi struktur dan dokumentasi. Berdasarkan hasil dan pembahasan menunjukan bahwa latarbelakang program ini adalah faktor budaya patriarki, ketidaksetaraan gender, dan kurangnya akses pendidikan bagi perempuan. program ini berhasil meningkatkan keterampilan dan kepercayaan diri peserta melalui proses pendidikan yang melibatkan dialog, refleksi, dan aksi. Tantangan yang dihadapi meliputi kesulitan membagi waktu, resistensi sosial, dan internalisasi nilai yang menghambat penerapan keterampilan kepemimpinan.</p> <p>Kata Kunci: Pendidikan Kritis, Kepemimpinan Perempuan, SP Sumbawa, dan Kelompok Pelita Bumi Tarusa </p> aita_ herlianti Imran Siswandi Copyright (c) 2025 HEGEMONI: JURNAL ILMU SOSIAL 2025-07-22 2025-07-22 1 1 29 36 Potret Pengetahuan Petani Padi Pada Isu Perubahan Iklim Sektor Pertanian (Studi Kasus Kelompok Tani Desa Mapin Rea) https://jurnal.uts.ac.id/index.php/hjis/article/view/hjis <p>Indonesia sebagai negara agraris, menyumbang kontribusi terhadap fenomena perubahan iklim melalui praktik pembakaran jerami padi. Praktik ini dilakukan oleh masyarakat petani padi di Desa Mapin Rea pada masa pasca-panen. penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi pengetahuan dan perilaku tersebut dalam konteks konstruksi sosial. Jenis penelitian ini adalah kualitatif dengan menggunakan pendekatan studi kasus . pengumpulan data menggunakan teknik triangulasi kemudian dianalisis menggunakan teori konstruksi sosial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa praktik pembakaran jerami padi merupakan warisan pengetahuan turun-temurun dari generasi-ke generasi serta praktik tersebut menjadi respons terhadap keterbatasan sosial dan ekonomi. Dengan demikian, dapat ditarik kesimpulan bahwa aktivitas pembakaran jerami padi di Desa Mapin Rea merupakan hasil dari konstruksi sosial masyarakat di sana.<br>Kata Kunci : Konstruksi Sosial, Pembakaran Jerami Padi, Perubahan Iklim, Petani</p> Rini Puspita Fahrunnisa Copyright (c) 2025 HEGEMONI: JURNAL ILMU SOSIAL 2025-07-27 2025-07-27 1 1 8 19